JOBSHEET PRAKTEK
SMK NEGERI 2TELUK KUANTAN JURUSAN TEKNIK
KOMPUTER DAN JARINGAN TAHUN PELAJARAN
2020/2021 |
||
ADMINISTRASI
INFRASTRUKTUR JARINGAN XI |
Virtual Local
Area Network (VLAN) |
Nama : Windri elda Kelas : XI TKJ 2 No.Absen : 31 |
A. A. Tujuan
Pembelajaran
-
Peserta didik dapat memahami dan mengevaluasi VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK (VLAN)
-
Peserta didik dapat memahami dan mengkonfigurasi VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK (VLAN)
-
Peserta didik dapat memahami dan mengevaluasi permasalahan VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK (VLAN)
-
Peserta didik dapat memahami dan memperbaiki konfigurasi VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK (VLAN)
B. Soal Praktek
1. 1. Rekam Layar (Bandicam) atau di
Videokan serta kelihatan wajahnya
2. 2. Nama VLAN di buat sesuka hati mu
dan tidak boleh sama dengan teman
3.
3. Pengujian
Ø Tampilkan IP yang ada ABSEN
Ø Tampilkan Hasil VLAN
Ø PING dari 1 Laptop ke semua Client baik PC Maupun Laptop dan SERVER
(PING IP dan buka web browser uji DNS)
C. C. Topologi
Jaringan Beserta Penjelasan
Pe VLAN merupakan suatu model jaringan yang tidak terbatas pada lokasi fisik seperti LAN, hal ini mengakibatkan suatu network dapat dikonfigurasi secara virtual tanpa harus menuruti lokasi fisik peralatan. Berikut ini adalah ID VLAN dan Rangenya : Normal Range VLAN (1 – 1005) dan Extended Range VLANs (1006 – 4094)Topologi di atas merupakan topologi dari VLAN, Dimana pada topologi tersebut terdapat 1 buah Server, 1 Router, 3 Switch, 5 Pc,2 leptop,1 printer.
Pada
router 0 memiliki ip pada port fa0/0 192.168.231.46/28 yang menghubungkan dengan
Client, fa0/0/0 192.168.10. 231/28 yang menghubungkan dgn siwtch 0, fa0/1 19.168.101.231/27 yang menghubungkan dengan switch 1 dan 2,. Pada switch 1 dan 2 yang menghubungkan Dgn vlan, memiliki
ip port fa0/2 192.168.101.33/29 yaitu vlan 11 (A), fa0/3 192.168.101.42/29 yaitu vlan 12 (B), fa0/4 192.168.101.50/29 yaitu vlan 13 (C), fa0/6 112.168.100.33/20 yaitu vlan 14 (D), fa0/7 112.168.112.33/20 yaitu vlan15 (E), fa0/8 112.168.128.33/20 yaitu vlan16 (F).
D. D.Alat dan bahan
1. Laptop
2. Software ( Cisco Packet Tracer )
3. 1 Server
4. 1 Router
5. 3 Switch
6. 5 PC
7. 2 leptop
8. 1 printer
9. Kabel UTP Tipe Cross
10. Kabel UTP Tipe Straight
E. E.Langkah-Langkah
dan Pembahasannya
1. TOPOLOGI,
dibagian
ini kita membuat topologi atau gambar rangkaian jaringan yang akan
dikonfigurasikan,contohnya seperti server,switch,router,pc,leptop,printer dll
·
cara membuat topologi
- lihat tampilan seperti
ini,dibagian bawah cisco packet treacer
D.
- lalu pilih end device,untuk
menambahkan server,pc,leptop dan printer.
- lalu pilih network
devices,pilih routers,untuk menambahkan router yang dibutuhkan.
- lalu pilih network devices,pilih
switches.untuk menambahkan switch yang dibutuhkan.
- selanjutnya pilihlah
connections,untuk memilih jenis kabel yang dibutuhkan untuk menyambungkan
antara server,switch,router,dan vlan.
-rangkailah menjadi sebuah
bentuk topologi yang dibutuhkan
2. PEMASANGAN IP SERVER, DNS SERVER DAN IP CLIENT
di
bagian ini kita mengisi identitas setiap item(ip configuration), seperti
mengisi ip address, subnet mask, default gateway dan dns server.
·
Cara memasang ip server
-klik server yang akan di setting,lalu pilih desktop
-selanjutnya pilihlah ip configuration,setting la hip
addrss,subnet mask,default gateway dan dns server sesuai soal yang diberikan.
·
Cara memasang DNS server
-klik server dan pilih services
-lalu pilih DNS,dan on(aktif) kan dulu,setelah itu
dilanjutkan dengan memasukkan nama DNS ,dan address nya.setelah itu klik add
·
Cara memasang ip client
-klik pc atau pun leptop
(client) yang ingin di setting
-lalu pilih desktop
-selanjutnya pili hip configuration,dan masukkan ip
address,subnet mask,default gateway,dan DNS servernya.
-selanjutnya aturlah ip clienn yang lainnya
-atur ip pc 2
-atur ip leptop
-atur ip pc 3
-atur ip leptop 1
-lalu setting ip pada printer,klik printer
klik config,lalu klik setting dan masukkanlah gateway dan DNS servernya.
-lalu pilih fastethernet0,dan masukkan ip address dan
subnet mask nya
3. KONFIGURASI ROUTER
dibagian
ini berguna untuk menghubungkan router dengan server dan switch, menghubungkan
router ke pc (vlannya).dan untuk menyetting fa(fast ethernet) dan encapsulation(inter
vlan routing)
·
Cara mengkonfigurasi router
- pilih router
-lalu pilih lah CLI
-lalu masukkan perintah untuk menghubungkan server ke
switch dan client
4. KONFIGURASI VLAN DI SWITCH
di
bagian ini berguna untuk menyetting nama vlan,mengaktifkan mode trunk(menambahkan mode trunk pada
interface),menetapkan port pada vlan
·
Cara mengkonfigurasi vlan di switch 1
-klik switch
-lalu pilih CLI
- masukkan perintah untuk mengkonfigurasi vlan.
·
Cara mengkonfigurasi vlan di switch 2
- cara awalnya sama seperti tadi,yang membedakannya
ialah hanya perintah yang di jalankan.berikut ini perintah nya
5. TAMPILKAN HASIL VLAN,
di
bagian ini akan menampilkan hasil vlan yang telah kita buat sebelumnya.
- hasil vlan pada switch 1
- hasil vlan pada switch 2
6. PENGUJIAN (PING DAN WEB)
Penjelasan : Perintah ping digunakan sebagai cara
sederhana untuk memverifikasi bahwa komputer dapat berkomunikasi melalui
jaringan dengan komputer atau perangkat jaringan lain.(melihat apakah
kofigurasi yang dilakukan berhasil atau tidak).
·
Cara melakukan uji ping
-klik
salah satu client/vlan(pc/leptop)
-Lalu
pilih desktop
-
selanjutnya pilihlah command prompt
-untunk
memulai pengujian ketik ping lalu masukkan ip dari server dan vlan lainnya
·
Cara melalukan uji DNS WEB Browser
- klik salah
satu client/vlan(pc/leptop)
- pilih
desktop
- kemudian
pilih Web Browser
-ketikkan
nama DNS yang telah di setting tadi,lalu klik go/enter
-ulangi Langkah yang sama untuk menguji DNS vlan yg
lain.
F. F.Kesimpulan
VLAN berfungsi sebagai pengelompokan
jaringan(jaringan dibagi-bagi berdasarkan grup.),dengan menggunakan vlan Jaringan bisa lebih aman dan bisa diatur dengan
mudah oleh seorang administrator jaringan karna Penggunaan VLAN ini juga dapat dikatakan untuk menjaga
informasi yang tidak seharusnya dilihat oleh kelompok yang lain, sehingga
informasi itu akan tetap aman. VLAN juga digunakan sebagai solusi dari
lambatnya penyampaian pesan dikarenakan semakin banyaknya jaringan yang
tersambung, dengan VLAN ini penyampaian pesan akan lebih baik.
Konfigurasi vlan berfungsi untuk
membagi / mengelompokkan vlan menjadi beberapa bagian,konfigurasi ini harus
dilakukan sesuai dengan Langkah Langkah,dikarnakan apabila ada satu bagian atau
satu kata saja yang tertinggal,maka konfigurasi ini akan gagal.
NILAI |
PARAF GURU |
Tanggal Kumpul:13 agustus 2020
Helmi Syaprilis, ST |