Fungsi Masing-masing Warna pada Kabel UTP dan STP

0

 

Fungsi Masing-masing Warna pada Kabel UTP dan STP



Selamat datang di Helmi Group Official (helmisyaprilis.blogspot.com) Kali ini Helmi Group Official (helmisyaprilis.blogspot.com) akan berbagi ilmu tentang Kabel Jaringan Komputer yaitu Fungsi Masing-masing Warna pada Kabel UTP dan STP? Mungkin kita pernah mendengar orang bilang tentang Fungsi Masing-masing Warna pada Kabel UTP dan STP. Disini Helmi Group Official (helmisyaprilis.blogspot.com) membahas secara rinci Fungsi Masing-masing Warna pada Kabel UTP dan STP. Langsung saja kita mulai mempelajarinya.

Pengertian Kabel Jaringan Komputer: Kabel jaringan komputer adalah medium fisik yang digunakan untuk menghubungkan perangkat komputer, server, switch, router, dan perangkat jaringan lainnya dalam infrastruktur jaringan komputer. Kabel ini memungkinkan transfer data antar perangkat dalam jaringan dengan kecepatan yang berbeda.

 

Fungsi Masing-masing Warna pada Kabel UTP dan STP

Setiap Warna pada kabel memiliki fungsi yang berbeda. Dari 8 warna kabel UTP dan STP, masing-masing memiliki perannya sendiri, adapun fungsinya, yaitu:

  • Jingga: Kabel warna jingga memiliki fungsi sebagai penghantar paket data.
  • Putih-Jingga: Kabel warna putih-jingga memiliki fungsi sebagai penghantar paket data.
  • Hijau: Kabel warna hijau memiliki fungsi sebagai penghantar paket data.
  • Putih-Hijau: Kabel warna putih-hijau memiliki fungsi sebagai penghantar paket data.
  • Biru: Kabel warna biru memiliki fungsi sebagai penghantar paket suara.
  • Putih-Biru: Kabel warna putih-biru memiliki fungsi sebagai penghantar paket suara
  • Coklat: Kabel warna coklat memiliki fungsi sebagai penghantar tegangan DC.
  • Putih-Coklat: Kabel warna putih-coklat memiliki fungsi sebagai penghantar tegangan DC

 

Tags

Posting Komentar

0Komentar

Please Select Embedded Mode To show the Comment System.*